Selasa, 20 Agustus 2019

Lab 27 Wireless Mode Bridge (MTCNA)

Wireless mode bridge yaitu suatu perangkat yang mendukung jaringan komputer untuk memperoleh konektivitas jaringan tanpa menggunakan kabel. Pengertian wireless bridge atau bridge network yaitu suatu jaringan yang menghubungkan bagian dari jaringan komputer yang kemudian membaginya bersama-sama dan memberikan fasilitas dalam pembagian data.



Pertama kita masuk pada menu Wireless>Wifi interfaces , lalu enable kan wlan 1.


Setelah itu, kita pilih menu Security profile dan kita buat password dengan mengisikan nama sesuai keingianan kita, lalu isikan password , setelah itu apply dan oke.



Setelah itu, kita kembali ke menu Wifi interfaces>wireless>pilih mode bridge> isi frecuency dan SSID sesuai keingianan klalian, lalu isikan security profile kalian dengan password yang sudah kita buat tadi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Lab 39 Named Accesss List

pada lab kali ini kita akan membahas tentang cara membuat named access list, named accesss list ini kita guankan untuk memberiakan label pa...